Wali Kota Depok Beri Apresiasi Kepada ASN yang Pensiun

Merdekanusantara.com,Depok – Wali Kota Depok, Mohammad Idris menjadi pembina apel pagi Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemerintah Kota (Pemkot) Depok yang dirangkai dengan penyerahan Surat Keputusan (SK) Pensiun kepada sejumlah ASN yang telah memasuki masa purnabakti di Lapangan Apel Balai Kota Depok, Senin (01/04/2024).

Pada kesempatan tersebut, Wali Kota Depok mengucapkan terimakasih dan memberikan apresiasi kepada para ASN yang telah memasuki masa purnabakti atas karya dan dedikasinya yang sudah berbakti serta mengabdi pada Pemkot Depok, dalam melaksanakan tugas nya dalam melayani masyarakat Kota Depok.

(Hanny)

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *